Tips Jitu Mengerjakan Soal Matematika

Tips Jitu Mengerjakan Soal Matematika

 

Matematika. Ya, matematika ialah salah satu pelajaran yang dibenci oleh beberapa siswa. Banyak sekali siswa yang tak menyukai pelajaran ini, dikarenakan diperlukannya penalaran dalam memahami konsep dalam matematika tersebut.

Tidak hanya anak-anak yang bersekolah saja yang tidak menyukai pelajaran ini, banyak sekali orang dewasa yang tidak menyukai materi berhitung ini.


Nah, berikut saya akan memberikan solusi bagi Anda yang ingin mempelajari matematika ini.

1. Pahami dasarnya dulu.

Banyak orang yang mempelajari matematika secara rinci dan teratur yang membuat banyak orang kewalahan dalam memahami matematika. Sebenarnya langkah mempelajari secara rinci bukanlah yang diinginkan di dalam matematika, sebenarnya kita harus memahami dasarnya. Contohnya, sebelum kita mengerjakan soal aljabar, kita harus mengetahui tata caranya saja. Mulai dari penjumlahan, pengurangan, pembagian, serta perkaliannya.


2. Gunakanlah kertas dalam mengerjakan matematika.

Dalam mengerjakan soal berhitung ini, kita tak bisa mengawang-awang proses kerjanya. Ingat, mendapatkan harta karun kita harus meninggalkan jejak agar kita dapat mengetahui dimana letak kesalahannya.



3. Latihlah dengan banyak soal!!

Nah, tips berikutnya, perbanyaklah latihan soal. Mulailah dengan soal-soal tipe lots terlebih dahulu. Kemudian naikkan tipenya menjadi hots. Ini sangat diperlukan, agar mengasah nalurimu dalam berhitung.



4. Belajar Kelompok Dengan Ahlinya

Langkah terakhir ialah belajarlah dengan yang sudah paham dengan materi tersebut. Karenanya, cara ini paling ampuh guna memperlancar pemahaman mengenai matematikamu.


Nah, itu dia tips tips  yang yang dapat diaplikasikan di dalam metode pembelajaran matematika. Semoga bermanfaat!!

Tampilkan Komentar
Sembunyikan Komentar

Belum ada Komentar untuk "Tips Jitu Mengerjakan Soal Matematika"

Posting Komentar

Terima kasih Telah Berkomentar!!

Untuk Mendapatkan informasi-informasi terkait SNMPTN, SBMPTN, dan Ujian Mandiri kunjungi
Pojokmading.blogspot.com

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel