Cara Mengecek Hasil SIMAK UI 2020
Tahun ini ada yang berbeda pada pelaksanaan ujian SIMAK UI, ujian yang biasanya dilaksanakan secara offline dan diawasi oleh petugas secara langsung. Kini, ujian SIMAK UI dilaksanakan secara 'Daring' (online).
SIMAK UI yang telah dilaksanakan pada tanggal 5 Agustus 2020. Dirangkum dari laman resmi SIMAK UI, terdapat 64.250 peserta SIMAK UI.
Mungkin saat ini kamu sudah mulai deg-degan dengan hasil SIMAK UI kamu, kan?
Untuk mengetahui hasil dari ujian SIMAK UI kamu dapat mengetahuinya dengan membuka laman http://penerimaan.ui.ac.id/
Berikut, langkah-langkah mengecek hasil ujian SIMAK UI.
1. Buka laman http://penerimaan.ui.ac.id/
2. Masukan nomor ujian yang kamu miliki.
3. Pilih salah satu jalur SNMPTN dari yang tersedia.
4. Klik lihat
Mimin berharap agar kamu mendapatkan hasil yang terbaik, aamiinn 👐👐
Belum ada Komentar untuk "Cara Mengecek Hasil SIMAK UI 2020"
Posting Komentar
Terima kasih Telah Berkomentar!!
Untuk Mendapatkan informasi-informasi terkait SNMPTN, SBMPTN, dan Ujian Mandiri kunjungi
Pojokmading.blogspot.com